CINTA
Kata mereka, serigala dan tikus minum dari aliran
sungai yang sama,
tempat singa singgah turun minum,
Dan kata mereka, elang dan burung hering
bersama mematuk bangkai
dalam damai bangkai itu terhidang
Oh, Cinta, tangannya yang agung,
mengekang hasratku,
memuncakkan lapar dan dahaga,
pada mulia dan bangga.
Biar saja aku tak berdaya, melahap roti atau menegak anggur
menggiur aku-ku yang rapuh
biar aku terkapar lapar
dan biar hatiku terpanggang dahaga
dan biar aku mati binasa
Sebelum kujulur tangan meraih cangkis yang tak kautuang
atau mangkuk tanpa berkahmu
kahlih gibran
Kata mereka, serigala dan tikus minum dari aliran
sungai yang sama,
tempat singa singgah turun minum,
Dan kata mereka, elang dan burung hering
bersama mematuk bangkai
dalam damai bangkai itu terhidang
Oh, Cinta, tangannya yang agung,
mengekang hasratku,
memuncakkan lapar dan dahaga,
pada mulia dan bangga.
Biar saja aku tak berdaya, melahap roti atau menegak anggur
menggiur aku-ku yang rapuh
biar aku terkapar lapar
dan biar hatiku terpanggang dahaga
dan biar aku mati binasa
Sebelum kujulur tangan meraih cangkis yang tak kautuang
atau mangkuk tanpa berkahmu
kahlih gibran
Comments
Post a Comment
Bagi Yang Mau Memberi Komentar Tinggal Poskan Komentar di Kotak Komentar..
Yang tak punya url bisa dikosongkan..
tapi tolong di diisi oke Name-nya
Komentar anda saya tunggu :d